Posted by mrceko on 21 August 2010
Dunia ini dipenuhi dengan makhluk hidup yang aneh. Dari vertebrata hingga invertebrata, banyak makhluk hidup yang berbeda dari lainnya. Di sini akan dibahas 15 dari hewan-hewan teraneh di dunia.1. Raja Heriang
Burung Heriang biasanya terlihat sebagai burung yang hitam, jelek dan membosankan. Namun, Raja Heriang adalah hewan yang berwarna-warni.Tubuhnya berwarna putih di bagian atas dan putih di bagian bawah, sementara kepalanya ditutupi berbagai warna mulai dari merah, oranye dan kuning sampai biru dan ungu. Ia juga punya pial di kepalanya. Heriang tidak punya pangkal tenggorokan tetapi mereka masih bisa
GUNTUR G. Diberdayakan oleh Blogger.
Buscar
Popular posts
-
Sejarah Berdirinya Ju-jitsu Jika d...
-
Saya itu hobi juga gambar juga pernah juara dibeberapa perlombaan dan ini adalah sebagian kecil karya saya hehehe :D LOGO DOJO ...